Sabtu, 03 Maret 2012

Rahasia Dibalik Warna (y)


Pada umumnya orang menyukai beberapa warna tertentu, bahkan ada yang betul-betul maniac terhadap satu warna tertentu. Kadang juga rasa suka pada warna tertentu disebabkan karena bebrapa faktor, seperti mood.


Ternyata Warna kesukaan bisa menunjukkan sifat seseorang ataupun kondisi seseorang. Berikut ini rahasia dari beberapa warna :

Warna Merah 
Menunjukkan orang yang melangkolis, penuh perasaan, sensitif 

Kuning 
Warna kuning menunjukkan sifat yang periang 

Hijau 
Warna hijau menunjukkan kamu itu orang yang tertutup 

Biru 
Biru melambangkan langit dan laut, jadi orang yang menyukai warna biru umumnya adalah orang yang mempunyai wawasan yang luas, dan punya visi yang bagus 



Putih

Orang yang menyukai warna putih umumnya menunjukkan bahwa orang itu menyukai kebersihan, bersifat terbuka dan idealis

Hitam 
Orang yang menyukai warna hitam biasanya memiliki sisi yang liar, terkesan misterius sehinga terkadang membuat orang penasaran

Ungu 
Warna Ungu melambangkan Kecerdasan, Spritual. Jadi orang yang menyukai warna ungu umumnya adalah orang yang cerdas (bahkan jenius), Spiritualis dan anggun

Tidak ada komentar:

Posting Komentar